Wujudkan Keberhasilan Sistem Pemasyarakatan, Divisi PAS Kanwil Kemenkumham Jambi Razia Lapas Kelas IIB Muara Bungo

Wujudkan Keberhasilan Sistem Pemasyarakatan, Divisi PAS Kanwil Kemenkumham Jambi Razia Lapas Kelas IIB Muara Bungo

Muara Bungo, Jum’at (25/09/2020) Sesuai dengan Peraturan Menteri Hukum Dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2015 Tentang Pengamanan Pada Lembaga Pemasyarakatan Dan Rumah Tahanan Negara bahwa keamanan dan ketertiban yang kondusif di dalam Lembaga Pemasyarakatan dan Rumah Tahanan Negara merupakan syarat utama untuk mendukung terwujudnya keberhasilan pelaksanaan

Persiapan Memasuki Tahapan Tes Kesamaptaan CPNS Tahun 2019 dan Catar Tahun 2020 Kanwil Kemenkumham Jambi Ikuti Arahan Sekjen Secara Virtual

Persiapan Memasuki Tahapan Tes Kesamaptaan CPNS Tahun 2019 dan Catar Tahun 2020 Kanwil Kemenkumham Jambi Ikuti Arahan Sekjen Secara Virtual

Jambi - Bertempat di Aula Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jambi, seluruh panitia Penerimaan CPNS Tahun 2019 dan CATAR Poltekip/Poltekim Tahun 2020 mengikuti Rapat Persiapan tes Seleksi Kompetensi Bidang samapta CPNS tahun anggaran 2019 dan Calon Taruna/Taruni (CATAR) POLTEKIP/POLTEKIM Tahun 2020 secara virtual, Kamis (24/09). Acara yang dihadiri oleh

Perketat Pengamanan Melalui CCTV, Salah Satu Inovasi Mhd. Jahari Sitepu pada Proyek Perubahan Dikpim Tk II

Perketat Pengamanan Melalui CCTV, Salah Satu Inovasi Mhd. Jahari Sitepu pada Proyek Perubahan Dikpim Tk II

JAMBI, Kamis (24/09/2020) Mhd. Jahari Sitepuselaku Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jambi menggelar Seminar Rancangan Proyek Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Angkatan XX Metode Blended Learning Tahun Anggaran 2020. Kegiatan yang telah memasuki tahap Penyusunan Rancangan Proyek  Perubahan ini merupakan salah satu tugas yang harus dituntaskan beliau

Tindaklanjuti Upaya Pencegahan dan Pengendalian Kamtib, Divisi PAS Kanwil Jambi Gelar Razia di Lapas Tebo

Tindaklanjuti Upaya Pencegahan dan Pengendalian Kamtib, Divisi PAS Kanwil Jambi Gelar Razia di Lapas Tebo

Muara Tebo, Kamis (24/09/2020) Sebagai salah satu bentuk komitmen Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jambi untuk mencegah beredaranya narkoba di Lembaga Pemasyarakatan di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Jambi. Melalui Divisi Pemasyarakatan, Kanwil Kemenkumham Jambi melaksanakan Kegiatan Pencegahan dan Pengendalian Keamanan dan Ketertiban di Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan yang ada di

Deteksi Dini Penyebaran Covid-19, Seluruh Pegawai Kanwil Kemenkumham Jambi Jalani Rapid Test

Deteksi Dini Penyebaran Covid-19, Seluruh Pegawai Kanwil Kemenkumham Jambi Jalani Rapid Test

Jambi, Rabu (23/09/2020) Penerapan “New Normal” oleh Pemerintah akibat mewabahnya Pandemic Covid-19 yang belum kunjung usai memaksa masyarakat melakukan berbagai hal untuk mengantisipasi penyebaran virus Corona. Salah satu upaya yang dilakukan adalah menerapkan Rapid Test. Istilah Rapid Test adalah skriningawal virus corona dalam tubuh melalui sampel darah. Sampel inilah yang memberi