Menkumham Yasonna Kukuhkan Pengurus Persatuan Olahraga Pengayoman Kemenkumham

Menkumham Yasonna Kukuhkan Pengurus Persatuan Olahraga Pengayoman Kemenkumham

 

 

JAMBI - Pengurus Persatuan Olahraga Pengayoman (POP) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) secara resmi dikukuhkan oleh Menteri Hukum dan HAM, Yasonna H. Laoly pada hari ini Rabu (22/6) di Graha Pengayoman, Jakarta. Sebagai informasi, bahwa POP Kemenkumham menaungi 15 cabang olahraga yang terdiri dari sepeda, menembak, trail adventure, tenis

Kanwil Kemenkumham Jambi Ikuti Sosialisasi Pemutakhiran Data Hukuman Disiplin

Kanwil Kemenkumham Jambi Ikuti Sosialisasi Pemutakhiran Data Hukuman Disiplin

 

 

 

JAMBI – Sehubungan akan dilaksanakannya kegiatan Pemutakhiran Data Hukuman Disiplin melalui Aplikasi SIMWas, Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham RI) menyelenggarakan Sosialisasi Pemutakhiran Data Hukuman Disiplin melalui Aplikasi SIMWas Inspektorat Jenderal Versi 3.0. Sosialisasi ini diselenggarakan secara virtual melalui zoom meetings dengan dihadiri oleh Administrator Aplikasi

Tingkatkan Pelayanan Notaris pada Masyarakat, Kanwil Adakan Rapat Koordinasi MPW dan MPD

Tingkatkan Pelayanan Notaris pada Masyarakat, Kanwil Adakan Rapat Koordinasi MPW dan MPD

Jambi - 20/06/2022 Notaris sebagai pejabat umum memiliki peran strategis dibutuhkan oleh setiap lapisan masyarakat di era globalisasi ini dituntut untuk mengikuti kemajuan teknologi informasi. Masyarakat membutuhkan akta otentik mulai untuk hal-hal yang komplek seperti hubungan sosial, perbankan dan pertanahan. Untuk itu notaris harus bersikap profesional dalam menjalankan jabatannya dan

Toman Buka Harmonisasi Ranperda Provinsi Jambi tentang Pengelolaan Keuangan Daerah

Toman Buka Harmonisasi Ranperda Provinsi Jambi tentang Pengelolaan Keuangan Daerah

 

JAMBI – Bersama dengan tim Perancang Peraturan Perundang-Undangan Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Jambi yang dipimpin oleh Toman Pasaribu mengadakan Rapat Harmonisasi atas Rancangan Peraturan Daerah Provinsi Jambi mengenai Pengelolaan Keuangan Daerah. Berlangsung dari Ruang Rapat Kantor Wilayah, Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Jambi Toman Pasaribu membuka  secara resmi

Rutin Berolahraga, Demi Sehatkan Jiwa dan Raga

Rutin Berolahraga, Demi Sehatkan Jiwa dan Raga

 

JAMBI - Bertempat di Lapangan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jambi seluruh pegawai, mengikuti kegiatan Senam Sehat Kumham Produktif Kemenkumham RI. Seluruh pegawai mengikuti gerakan senam dengan penuh semangat, begitupun Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Toman Pasaribu yang didampingi para pejabat administrator dan para pejabat pengawas (17/6).

Senam dibuka